Jurnal SEP Volume 13 No 1, Tahun 2019 mengangkat bahasan terkait Global Value Chain yang menyangkut input output antar-negara. Edisi ini juga membahas terkait dengan struktur pasar di komoditas hortikultura termasuk memprediksi perkitaan swasembada Bawang putih (Allium sativum L). Peningkatan pendapat daerah dan dan tingkat inflasi di daerah sebagai akibat dari kenaikan permintaan akhir sebagai ulasana pada edisi ini dan tak kalah pentingnya adalah membahas tentang pemberdayaan kelompok penangkar dalam peningkatan ketersediaan benih Padi (Oryza sativa L.) di Kecamatan Pagar Merbau Kabupaten Deli Serdang Provinsi Sumatera Utara.

 

Published: 2019-03-31